Minggu, 08 Januari 2012

Thin and Thick??


A.     THIN CLIENT / PC STATION

Thin client adalah jenis infrastruktur IT dengan sebuah aplikasi berbasis web dan sebagian besar pengolahan dilakukan pada sisi server. Thin client / PC Station sebuah hardware (komputer) / perangkat keras / Terminal yang fungsinya menggantikan komputer / PC di client dalam jaringan yang memiliki kemampuan sama seperti halnya komputer biasa dengan batasan-batasan local data storage pada beberapa pemrosesan.
Perangkat PC Station ini merupakan terobosan baru dalam teknologi komputer yang mana bisa memaksimalkan 1 komputer / PC digunakan secara bersamaan oleh banyak user / pemakai sehingga memperingan dan penghemat banyak biaya. PC-Station ini menggunakan Teknologi WOIP ( Windows Over IP) dan LOIP ( Linux Over IP)
Photo Sharing

Ø  Beberapa Alasan beralih ke PC-Station:
a.       Investasi komputer terbaru sangat mahal
b.      Purna jual komputer memilik nilai rendah
c.       Razia Software lisence mulai diterapkan oleh pemerintah
d.      Hardware komputer semakin lama mudah rusak
e.       Biaya listrik semakin naik
f.       Perawatan komputer memakan biaya yang tidak murah


Ø  Keuntungan Thin client/PC Station
1)      1 PC bisa digunakan / sharing hingga lebih 30 user dengan melakukan pekerjaan yang berbeda-beda
2)      Konsumsi daya sangat rendah, hanya 5 Watt ( saving cost 80% )
3)      Tidak perlu perawatan, karena tidak pakai Harddisk, RAM, CPU ( saving cost 85% )
4)      Cukup investasi 1 Lisence software pada Server ( saving cost 90% )
5)      Mengurangi investasi dan Upgrade Komputer ( saving cost 70% )
6)      Ukuran yang kecil dan tipis akan bisa menghemat tempat ( saving area 65% )

Ø  Cocok digunakan untuk :

·  Perorangan / Rumah Tangga
·  Warnet
·  Lembaga Pendidikan
·  Lab. Komputer
·  Tiketing
·  Pabrik
·  Biro Travel
·  Perkantoran
·  Supermarket / Mini Market
·  Rumah Sakit
·  Rental Komputer
·  Instansi Pemerintah / Swasta
·  Perpustakaan Digital
·  Dll


Ø  Fungsional :
a.       Masing-masing user bisa mengoperasionalkan program secara sendiri-sendiri tanpa mengganggu user lain
b.      Server dapat mengontrol Client
c.       Setiap Client memiliki IP sendiri
d.      Hanya butuh Keyboard, Mouse, Monitor dan Speaker pada Client

Ø  Hardware Tambahan :
·  Keyboard, mouse dan monitor
·  Tersedia USB port dan speaker
·  Switch atau Hub terminal




B.     THICK CLIENT

Thick client (klien tebal) adalah dimana masih membutuhkan setidaknya koneksi periodik ke jaringan atau server pusat, tetapi lebih dicirikan oleh kemampuan untuk melakukan banyak fungsi tanpa adanya koneksi jaringan. Sementara berfungsi penuh tanpa  koneksi jaringan, namun seorang “klien” disini adalah ketika terhubung ke server. Server disini menyediakan thick client dengan program dan file yang tidak disimpan pada hard drive mesin local. Hal ini tidak biasa bagi tempat kerja untuk menyediakannya bagi karyawan mereka, sehingga mereka mengakses file di server local atau menggunakan komputer online. Disatu sisi, hal itu akan menjadi suatu pilihan yang jauh lebih cepat jika jaringan lambat atau padat.
   
Ø  Keuntungan Thick Client
1)    Server sedikit persyaratan
Thick client tidak memerlukan tingkat kerja tinggi sebagai thin client (thick client sudah banyak melakukan proses). Hal ini mengakibatkan server drastic lebih murah.
2)    Offline bekerja
Karena memiliki kelebihan dalam koneksi konstan ke server pusat sering tidak diperlukan.
3)      Kinerja multimedia yang lebih baik
Thick client dnegan kelebihan dalam multimdis yang kaya aplikasi yang akan bandwitch intensif jika dilayani sepenuhnya. Sebagai contoh, thick client sangat cocok untuk video game.
4)      Lebih fleksibel
5)      Menggunakan infrastruktur yang ada
Banyak masarakat yang memiliki PC local yang sangat cepat, mereka sudah memiliki infrastruktur untuk menjalankan thick client tanpa biaya tambahan.
6)      Kapasitas server lebih tinggi
Bekerja lebih yang dilakukan oleh klien, semakin sedikit server perlu untuk melakukan, meningkatkan jumlah pengguna server masing-masing dapet mendukung.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar